Kalender merupakan suatu alat yang digunakan untuk menunjukan tanggal dan hari, Namun untuk kali ini berbeda dengan kalender yang sering kita pajang dirumah, kali ini saya akan menjelaskan cara pasang kalender diblogspot, yang artinya kalender disini adalah sebuah widget kalender, yupz kita coba memasang kalender diblogspot
- Pertama sobat masuk ke free blog content
- Setelah itu akan tampil gambar-gambar kelender dan silahkan sobat pilih gambar mana yang sobat suka
- Setelah terpilih gambar kalender yang sobat suka sekarang copy kode HTML kalender tersebut
- Selanjutnya sobat login ke blogger sobat di http://www.blogger.com
- Pada Elemen Halaman Pilih tambah gadget setelah itu pilih HTML/Javascript
- Setelah itu paste kode HTML kalender yang tadi dicopy pada kolom HTML/Javascript
- Selanjutnya klik Simpan dan lihat hasilnya diblogger sobat
Selamat mencoba yah, semoga berhasil sobat